Kamis, 13 Mei 2010

Riwayat Hidup Prof.Dr.H. Tirta Jaya Jenahar, SE,MSi

RIWAYAT HIDUP Prof.Dr.H.Tirta Jaya Jenahar,SE,MSi

A. Umum

1. Nama : Prof. DR. H. Tirta Jaya Jenahar, SE.M.Si
2. Tempat/Tgl. Lahir : Palembang, 25 Februari 1957
3. Pangkat / Golongan : Pembina Utama Muda / IV.c
4. NIP / NIRD : 19570225 198003 1 005 / 2220161
5. Jabatan : Kepala Dinas Tanaman Pangan, Peternakan dan
Perikanan Kabupaten Empat Lawang
6. Jabatan Fungsional : Guru Besar Ilmu Ekonomi Pertanian pada STIE Aprin
Palembang
7. Alamat : Garuda Putra III Blok O No.6 Lebong Siarang Palembang
Telepon (0711) 412444, HP. 081367053075

B. Riwayat Pekerjaan dan Jabatan pada Pemerintahan

1. Kepala Seksi Rehabilitasi Lahan Dinas Pertanian Sumsel, 8 Oktober 1987 – 1992
2. Kepala Dinas Pertanian TP Kabupaten Musi Banyuasin, 10 Oktober 1992 – 1995
3. Kepala Sub Dinas Industri Pangan Sumsel, Desember 1996 – 2001
4. Kepala Bidang Kerjasama Pembangunan Bappeda, 06 Januari 2001 – 2002
5. Sekretaris Bappeda Provinsi Sumatera Selatan, Januari 2002 – 2003
6. Wakil Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Sumsel, 05 September 2003 – 2004
7. Bidang Perencanaan Tim Lumbung Pangan Sumsel, 06 September 2004 – 2006
8. Kepala Bappeda Kabupaten Empat Lawang, 10 Mei 2007 – 2008
9. Kepala Dinas Tanaman Pangan, Peternakan dan Perikanan Kab. Empat Lawang, 15 Oktober 2008 – 2010.


C. Riwayat Pekerjaan dan Jabatan pada Perguruan Tinggi

1. Ketua Jurusan Manajemen Industri Akprin Palembang, Mei 1984 – 1985
2. Pembantu Direktur III Akprin Palembang, 4 Oktober 1984 – 1985
3. Wakil Direktur Aprin Palembang, 7 September 1987 – 1990
4. Pembantu Ketua I STIE Aprin Palembang, 10 Mei 1997 – 1999
5. Ketua STIE Aprin Palembang, 01 Mei 2001 – 2002
6. Pembantu Ketua I STIE Aprin Palembang, 10 Oktober 2002 – 2006
7. Guru Besar Ilmu Ekonomi STIE Aprin Palembang, 1 Agustus 2007 – sekarang
8. Guru Besar Ilmu Ekonomi STIE Serelo Lahat, 1 Juli 2008 – sekarang
9. Direktur Program Pasca Sarjana STIE Serelo Lahat, 23 Desember 2008 – 2010



KEGIATAN TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI

D. Kegiatan Mengikuti Pendidikan

1. Sarjana Ekonomi (S1), Ekonomi Perusahaan FE UNSRI Palembang Tahun 1984
2. Magister Sain (S2), Ekonomi Pertanian Pasca Sarjana UGM Yogyakarta Tahun 1986
3. Doktor (S3), Manajemen Agribisnis Pertanian PPS UNSRI Palembang Tahun 2006
4. Profesor (Prof), Sertifikat Dosen Profesional Ilmu Pertanian Tahun 2008.

E. Kegiatan Mengikuti Penataran, Kursus, Diklat

1. Penataran Pengusaha GEL KAF di Palembang, Agustus – September 1982
2. Kursus Amdal tipe A PLH UNSRI di Palembang, Juni – Juli 1987
3. Course of Agricultural Extension Uni. Of Wisconsin USA, Agustus – Oktober 1987
4. Penataran Widyaiswara Tata Guna Air Dep. PU di Jakarta, Nopember – Desember 1988
5. Pelatihan Kepemimpinan Pemuda DPP HKTI di Cibubur Jakarta, Oktober 1991
6. Pelatihan Usaha Tani Konservasi Deptan RI di Cipayung Bogor, Juli 1992
7. Pendidikan Sepadya BPLP Deptan di Ciawi Bogor, Desember 1993 – Maret 1994
8. Penataran Statistik Pertanian, BPS Sumsel di Palembang, Januari 1995
9. Pendidikan Reinventing Government Badan Diklat Sumsel, Maret 1999
10. Kursus Amdal tipe A. Kopertis Wil. II di Palembang, Maret 2000
11. TOT Widyaiswara LAN Badan Diklat Sumsel, Juli – Agustus 2000
12. TOT Penyusunan Modul Pembelajaran Badan Diklat Sumsel, Nopember 2000
13. Pelatihan Pengarusutamaan Jender Meneg PP di Pekan Baru, Mei – Juni 2001
14. Pendidikan Spamen LAN RI di Semarang, Agustus – Nopember 2001
15. Diklat Manajemen Keuangan Daerah LAN RI Jakarta, Mei 2002
16. Diklat Administrasi Kependudukan Dinas Transduk Sumsel, September 2002
17. Training Team Leadership program BE Canada di Bukit Tinggi, Juli 2003
18. Training Gender Sensitivity Mahidol Uni. Thailand Bangkok, September 2003
19. Diklat Pola Pikir Badan Diklat Sumsel di Palembang, Januari 2003
20. Diklat Elaborasi SDM Depdiknas RI di Jakarta, Agustus 2003
21. Diklat TOT Widyaiswara Departemen Perhubungan di Bogor, 05 – 12 Juli 2006
22. Diklat Pengadaan Barang dan Jasa PPM Diknas di Palembang, 05 – 07 Agustus 2008
23. Diklat Quality Management System (QMS) di Jakarta, 2-6 Mei 2008
24. Diklat Perencanaan dan Penyusunan Anggaran Daerah di Palembang, 16-18 Juni 2008
25. Diklat Keahlian Pengadaan Barang Jasa Pemerintah di Palembang, 2-4 Juli 2009
26. Diklat Emosional Sosial Ques (ESQ) di Palembang, 9-11 Nopember 2009


F. Kegiatan Mengikuti Pertemuan Ilmiah

1. Seminar Peremajaan Optimal Tanaman Potensial, BPP di Sembawa, 13 Mei 1987
2. Seminar in the Programs of Introduction USA, Washington DC, August 1987
3. Seminar Peningkatan Produktivitas Gula PT. Cintamanis (OKI), tgl. 03 Juni 1988
4. Seminar Perekonomian Indonesia FE Unsri di Palembang, tgl. 08 Februari 1989
5. Seminar Pengembangan Kurikulum FE Unsri di Palembang, tgl. 04 Juli 1989
6. Seminar Pengembangan Usaha Tani Pasang Surut, Deptan RI, tgl. 20 Januari 1990
7. Seminar Dael Cornegie Management DSI Jakarta, 02- 05 Februari 1991
8. Seminar Diversifikasi Pangan Pemda MUBA di Sekayu, tgl. 20 Juni 1993
9. Seminar Pembangunan Agribisnis Desa Tertinggal di Sekayu, tgl. 26 Juli 1994
10. Seminar Inter Konferensi Rakorwil BKPSL FPLH Unsri tgl. 21 Mei 1996
11. Seminar Kebutuhan Teknologi Petani Loka Punti Kayu Palembang, tgl. 18 Mei 1997
12. Seminar Rekomendasi Paket Teknologi LPKA Palembang, tgl. 30-31 Januari 1998
13. Seminar Sumber Daya Manusia STIE Musi Palembang, tgl. 18 April 1998
14. Seminar Kepedulian Bangsa pada Stisipol Palembang tgl. 03 Nopember 1998
15. Seminar RTR Kawasan Industri di Bappeda Palembang tgl. 24 Oktober 1998
16. Seminar Kecukupan Pangan Masyarakat pada Pemda Sumsel tgl. 15 Oktober 1999
17. Seminar Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Managemen Palembang tgl. 10 Februari 2000
18. Seminar Dosen STIE Aprin Palembang tgl. 12 Februai 2000
19. Seminar Dosen Peningkatan Kwalitas PTS pada Kopertis tgl. 10 Maret 2000
20. Seminar Sehari pada HUT Persit KCK Daerah II/Swj tgl. 14 Maret 2000
21. Seminar on Agro Industry Minestry of Agriculture May 2000 Jakarta
22. Seminar Rancangan UU Pinjaman dan Hibah LN Deplu RI Jakarta, tgl. 12 Maret 2001
23. Seminar Penanganan anak Jalanan BKKS Provinsi Sumsel tgl. 16 Nopember 2001
24. Seminar Perencanaan Pembangunan pada Diklat Sumsel tgl. 26 Agustus 2002
25. Seminar Pembangunan Pertanian Unanti Palembang, tanggal 02 Mei 2003
26. Seminar Reformasi Keuangan UGM Yogyakarta, tanggal 07 Juni 2003
27. Seminar Internasional Agricultural PS Unsri Palembang, tanggal 03 Oktober 2003
28. Lokakarya Pemasyarakatan Plasma Nutfah Balitbangda Sumsel, tanggal 06 Mei 2003
29. Pertemuan Teknis Agrobisnis Sumsel tanggal 22 Oktober 2002
30. Pertemuan Perencanaan Partisipatif BPP Palembang, tanggal 29 April 2003
31. Temu Usaha Pengembangan Agribisnis Pangan di Palembang tgl. 19 Desember 1992
32. Temu Teknologi Pertanian di Palembang, tgl. 06-09 September 1995
33. Dialog Kontribusi Bappeda Provinsi Sumsel FE Unsri tanggal 12 April 2002
34. Musda DPD HKTI Prov. Sumsel Palembang, tanggal 20 Maret 2004
35. Rakor Pemasyarakatan Bahasa Indonesia Puslit Bahasa Jakarta, tanggal 09 April 2003
36. Rakorbang Renstra Sumsel Palembang, tanggal 06 April 2004
37. Rakor Sarana Prasarana Perkebunan Ditjenbun di Banjarmasin, tanggal 30 April 2004
38. Seminar Reguler Mahasiswa Program Doktor PS Unsri Februari – April 2005
39. Seminar Kemampuan Ekonomis Petani Karet pada PS Unsri Februari 2005.
40. Lokakarya Kajian Pembangunan Daerah di Jakarta, 17 Mei 2008
41. Seminar RUU No.6 tentang Pangan pada DPD RI, Januari 2009
42. Seminar Peningkatan Produksi Pertanian pada IKA IPB, Maret 2009
43. Rakor Tim Pemantau Ujian Nasional Tahun 2009, 23 April 2009
44. Lokakarya Kesehatan Hewan dan Masyarakat DirjenNak, 7-8 Mei 2009

G. Kegiatan Mengajar, Membimbing dan Menguji

1. Mengajar Ekonomi Makro pada FP UNSRI Palembang Tahun 1983 – 1987
2. Mengajar Statistik, Mgm. T. Eko. Akuntansi pada STIE Aprin Tahun 1984 – 1995
3. Mengajar Manajemen Produksi pada FE Universitas Palembang Tahun 1984 – 1985
4. Mengajar Ekonomi Mikro, T. Eko. Pada FE dan FH Uniba Palembang Tahun 1988-1991
5. Mengajar Pembangunan Pertanian pada APDN Palembang Tahun 1988-1992
6. Mengajar Statistik Sosial pada Stisipol Chandradimuka Palembang Tahun 1990 – 1992
7. Mengajar Metode Penelitian Kelayakan pada STIE Aprin Tahun 1996 – 2005
8. Mengajar Teori Ekonomi pada STIM Palembang Tahun 1997 – 2001
9. Mengajar Statistik pada STIPER Sriwigama Palembang, 1998 – 2001
10. Mengajar Akuntansi Manajemen pada FE Universitas Palembang, Tahun 1998 – 2001
11. Mengajar Manajemen Kelayakan Usaha pada Bistek Palembang, Tahun 1999
12. Mengajar Manajemen Kelayakan Usaha pada Yayasan Batang Hari Palembang, 2000
13. Menguji Ujian Negara di STIE Aprin, STIM, STIPER Palembang, Tahun 1988-2002
14. Membimbing Skripsi Mahasiswa STIE Aprin Palembang, Tahun 1985 – 2005
15. Mengajar Manajemen Strategi di Pasca Sarjana STIE Serelo, Tahun 2008 – 2009.

H. Kegiatan Penelitian / Karya Ilmiah

1. Skripsi (S1) Pengaturan Layout Pabrik Penggilingan Padi di Sumsel, UNSRI, 1984
2. Tesis (S2) Analisis Peremajaan Optimum Karet di PTP Musi Landas, UGM, 1986
3. Disertasi (S3) Analisis Kemampuan Ekonomis Petani Karet di Sumsel, UNSRI, 2006
4. Analisa Ekonomi PER Industri Tepung Tapioka pada Proceding Loka Pertanian 2000
5. Analisa Ekonomi PER Industri Tepung Tapioka pada Jurnal Sosek Unhas 2001
6. Hasil Observasi Lapangan Pasang Surut di Pasca Sarjana UNSRI 2002
7. Model Transportasi Berimbang di Pasca Sarjana UNSRI 2002
8. Analisis Membangun Model di Pasca Sarjana UNSRI 2002
9. Analisis Replanting Rubber pada Proceding Pasca Sarjana UNSRI 2002
10. Respon Areal dan Produktivitas pada Pasca Sarjana UNSRI 2003
11. Fungsi Permintaan dan Penawaran Kedelai Indonesia di PS UNSRI 2003
12. Pembangunan Industri Pakan Ternak di Unanti Palembang 2003
13. Analisis Peremajaan Optimum Karet pada Jurnal Agroekonomi UGM 2003
14. Analisa Ekonomi PER Industri Kerupuk pada Jurnal Unram 2003
15. Analisa Ekonomi PER Penggilingan Padi pada Jurnal Unram 2003
16. PER Industri Kripik Nanas Sumsel pada Jurnal Unram 2002
17. PER Industri Santan Bubuk di Sumsel pada Jurnal Unram 2002
18. Faktor yang Mempengaruhi Produksi Sapi Potong pada Jurnal Unram 2003
19. Analisis Kelayakan Industri Pakan Ternak di Sumsel pada Jurnal Unram 2003
20. PER Pola Patungan Pabrik Pengolahan Karet Remah pada Jurnal Unram 2004
21. PER Pola Kerjasama Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit pada Jurnal Unram 2004
22. Analisis Tenaga Kerja Petani Karet di Sumatera Selatan Jurnal UISU 2005
23. Analisis Kemampuan Ekonomis Petani Karet di Sumsel Jurnal Unram 2005
24. Analisi Analysis of Labor of Farmer of Rubber of in South Sumatra Journal UISU 2005
25. Analysis of Economic Ability of Rubber Farmer in Sumsel Journal Unram 2006
26. Economic Analysis Effort Farmer of Rubber in Sumsel Journal Unhas 2007.
27. Analysis of Labor on Farmer Rubber of in South Sumatra 2008
28. Rubber Optimal Replanting Analysis in South Sumatra 2008
29. A Fisibility Study of Building Poultry Factories in South Sumatra 2008
30. The Analysis of Farmer Economic Ability Replanting, 2009

I. Kegiatan Penyusunan Buku / Diktat / Studi Kelayakan / Proposal Tahun 2004-2010

1. Analisa Laporan Keuangan Tahun 2008
2. Manajemen Pemasaran Tahun 2008
3. Manajemen Umum Tahun 2009
4. Manajemen Akuntansi Tahun 2000
5. Manajemen Operasional / Produksi Tahun 2009
6. Perencanaan dan Pengawasan Produksi Tahun 2009
7. Diktat Ekonomi Makro dan Mikro Tahun 2004
8. Diktat Statistik I dan II Tahun 2005
9. Diktat Manajemen Produksi Tahun 2005
10. Diktat Statistik Sosial Tahun 2006
11. Diktat Akuntansi Manajemen Tahun 2006
12. Diktat Ekonomi Keuangan Tahun 2007
13. Diktat Manajemen Statistik Tahun 2008
14. Diktat Studi Kelayakan Bisnis Tahun 2009
15. Diktat Manajemen Pemasaran Tahun 2009
16. Studi Kelayakan Industri Tepung Tapioka Tahun 2004
17. Studi Kelayakan Industri Pakan Ternak Tahun 2005
18. Studi Kelayakan Industri Kerupuk Tahun 2005
19. Studi Kelayakan Industri Keripik Pisang Tahun 2006
20. Studi Kelayakan Industri Keripik Nenas Tahun 2006
21. Studi Kelayakan Industri Santan Bubuk Tahun 2007
22. Studi Kelayakan Industri Pengolahan Karet Tahun 2008
23. Studi Kelayakan Industri Pengolahan Kelapa Sawit Tahun 2008
24. Studi Kelayakan Industri Penggilingan Padi Tahun 2009
25. Studi Kelayakan Industri Songket Tahun 2009
26. Proposal Peremajaan Karet Rakyat Tahun 2004
27. Proposal Pengembangan Melinjo Tahun 2005
28. Proposal Perbaikan Pasca Panen Tahun 2006
29. Proposal Pengembangan Kedelai Tahun 2006
30. Proposal Pengembangan Industri Tapioka Tahun 2007
31. Proposal Pengembangan Pabrik Penggilingan Padi Tahun 2007
32. Proposal Pengembangan Industri Pakan Ternak Tahun 2008
33. Proposal Pengembangan Industri Kerupuk Tahun 2008
34. Proposal Pengembangan Industri Keripik Nanas Tahun 2009
35. Proposal Pengembangan Industri Santan Bubuk Tahun 200
36. Proposal Pengembangan Produksi Sapi Potong Tahun 2009
37. Proposal Pengembangan Pakan Ternak Tahun 2009
38. Proposal Pengembangan Pengolahan Karet Remah Tahun 2010
39. Proposal Pengembangan Pengolahan Kelapa Sawit Tahun 2010
J. Penyusunan Modul tahun 2004 – 2010

1. Modul Kewirausahaan Tahun 2004
2. Modul Manajemen Koperasi Tahun 2004
3. Modul Manajemen Usaha Kecil dan Menengah Tahun 2004
4. Modul Pembiayaan Modal Kerja Tahun 2005
5. Modul Studi Kelayakan Kerja Tahun 2005
6. Modul Manajemen Strategis Tahun 2005
7. Modul Keamanan Pangan Tahun 2005
8. Modul Teori Konsumsi Tahun 2005
9. Modul Inflasi dan Suku Bunga Tahun 2006
10. Modul Pemecahan Masalah Tahun 2006
11. Modul Analisis Finansial Tahun 2007
12. Modul Gizi Seimbang Tahun 2007
13. Modul Pengantar Manajemen Tahun 2007
14. Modul Manajemen Pemasaran Tahun 2007
15. Modul Kepemimpinan Tahun 2007
16. Modul Perencanaan Partisipatif Tahun 2007
17. Modul Komunikasi Tahun 2007
18. Modul Penetapan Sasaran Tahun 2007
19. Modul Monitoring dan Evaluasi Tahun 2007
20. Modul Penyusunan Program dan Proyek Tahun 2008
21. Modul Gugus Kendali Mutu Tahun 2008
22. Modul Telaahan Staf Tahun 2008
23. Modul Analisis SWOT tahun 2008
24. Modul Pemberdayaan Masyarakat Tahun 2008
25. Modul Sistem Informasi Manajemen Tahun 2008
26. Modul Teknik Latihan Tahun 2009
27. Modul Teknik Diskusi Tahun 2009
28. Modul Teknik Membentuk Rangka Tahun 2009
29. Modul Teknik Studi Kelayakan Tahun 2009
30. Modul Teknik Bermain Peran Tahun 2009
31. Modul Teknik Penugasan Tahun 2009
32. Modul Teknik Kunjungan Belajar Tahun 2009
33. Modul Teknik Tanya Jawab Tahun 2009
34. Modul Teknik Curah Pendapat Tahun 2009
35. Modul Teknik Kerjasama Tahun 2010
36. Modul Teknik Rapat Tahun 2010
37. Modul Teknik Mendengar Tahun 2010
38. Modul Teknik Pengambilan Keputusan Tahun 2010
39. Modul Teknik Berbicara Tahun 2010
40. Modul Teknik Motivasi Tahun 2010

K. Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat

1. Menatar Tata Guna Air pada DPU Tk. I Sumsel Tahun 1982
2. Menatar Pengelolaan Air Irigasi pada BLPP Martapura Tahun 1989
3. Menatar Program Pertanian pada Kanwil, Deptan, Prov. Sumsel Tahun 1990-1991
4. Menatar Statistik pada Diklat Dephub Sumsel Tahun 1990 – 1991
5. Menatar Kewirausahaan pada Dinas P & K Provinsi Sumsel Tahun 2000
6. Menatar Program Pengembangan Indusri pada Disperindag Sumsel Tahun 2000
7. Menatar Program Pembangunan UKM pada Diskop Sumsel Tahun 2000
8. Menatar Manajemen Agribisnis pada Dinas Pertanian Prov. Sumsel Tahun 2000
9. Menatar Pengelolaan Pembangunan Nasional di Diklat Prov. Sumsel Tahun 2002
10. Menatar Pembangunan Generasi Muda di Denkesos Prov. Sumsel Tahun 2002
11. Menatar Pembangunan Agribisnis Perkebunan di Disbun Prov. Sumsel Tahun 2002
12. Menatar Pengelolaan Pembangunan Nasional di Diklat Prov. Sumsel Tahun 2003
13. Menatar Program Pembangunan Generasi Mudadi Denkesos Prov. Sumsel Tahun 2003
14. Menatar Pembangunan Agribisnis Perkebunan di Disbun Prov. Sumsel Tahun 2003
15. Menatar Perencanaan Daerah di Kab. Muara Enim Tahun 2003
16. Menatar Perencanaan Indag di Disperindag Tahun 2003
17. Menatar Perencanaan Partisipatif BPP di Diperta Sumsel Tahun 2003
18. Menatar Petugas Dinas Diknas Tentang PUG Tahun 2004
19. Menatar Petugas Pejabat DPRD dan Diknas tentang PUG Tahun 2005
20. Menatar Petugas Dinas Koperasi, PKM dan PM Sumsel Tahun 2006
21. Menatar Petugas Indag tentang AMT di Palembang Tahun 2007
22. Menatar Petugas Indag tentang GMP di Palembang Tahun 2008
23. Menatar Dosen STIE Serelo Lahat Tahun 2009
24. Menatar Petugas Pertanian Tebing Tinggi Tahun 2010


L. Kegiatan Tim Kerja pada Perguruan Tinggi

1. Ketua Tim Kerjasama Akprin dengan instansi lain, 12 Desember 1984
2. Sekretaris Pembina Akademi Perindustrian Palembang, 12 Februari 1987
3. Ketua Tim Penelitian Pemantauan Sungai Musi, 4 Februari 1987
4. Ketua Panitia Penerimaan Mahasiswa Akprin Palembang, 4 April 1987
5. Ketua Pusat Studi Lingkungan Amdal STIE Aprin Palembang, 8 Oktober 1995
6. Ketua Panitia Ujian Semester STIE Aprin Palembang, 10 September 1996
7. Anggota Panitia Ujian Semester FE UNIBA Palembang, 6 Agustus 1997
8. Ketua Panitia Wisuda STIE Aprin Palembang, 8 April 1998
9. Ketua Panitia Wisuda STIM Palembang, 9 Nopember 1998
10. Ketua Tim Badan Akreditasi STIE Aprin Palembang, 02 Juli 2001
11. Ketua Tim Penilai Angka Kredit STIE Aprin Palembang, Tahun 2002-2010
12. Ketua Tim Penilai Angka Kredit STIE Serelo Lahat, Tahun 2008-2010

Tidak ada komentar:

Posting Komentar